Senin, 30 Januari 2012

Submit Otomatis Posting Baru Anda Ke 20 Social Bookmark


Submit Otomatis Posting Baru Anda Ke 20 Social Bookmark.  Mencari Backlink gratis memang sudah menjadi hobby para semua blogger, tujuannya tidak lain yakni meningkatkan Posisi Serp di Search Engine. Terkadang para Blogger menggunakan cara Submit Ke web Social Bookmark dofollow. Ini berdampak sangat baik bagi pagerank web anda. Social bookmark memang haruslah dofollow, tetapi ada juga yang menggunakan Nofollow. Wah menarik juga., sekarang saya ingin berbagi tentang Submit Otomatis Posting Baru Anda Ke 20 Social Bookmark. Ini tanpa Captha saat mensubmit dan tanpa ribet untuk mendaftar.
Perlu diketahui setiap anda melakukan posting baru, maka posting tersebut tanpa anda suruh, langsung di kirim atau di Submit ke 20 Social Bookmark. Ini hanya butuh 1 kali klik saat mendaftar. Penasaran?
Mengapa demikian? nanti pertanyaan ini akan terjawab setelah anda selesai mendaftar. Baik berikut tips Submit Otomatis Posting Baru Anda Ke 20 Social Bookmark Tanpa Daftar.
  1. Masuk terlebih dahulu ke Ping.fm
  2. Pastikan sudah mempunyai akun di Social Bookmark tujuan
  3. Daftar terlebih dahulu
  4. Setelah selesai mendaftar silahkan masuk ke Dashboard akun Ping.fm anda
  5. Pada Dashboard akun Ping.fm anda silahkan klik tombol “RSS Feed”, maka akan muncul seperti gambar dibawah ini
  6. lalu masukkan Url Feed blog atau web sobat blogger dan klik “Update Feed”. Url feed tersebut yakni web yang akan di submit otomatis ke 20 social bookmark.

7. Klik Done
Mungkin sudah terjawab pertanyaan diatas, mengapa setiap posting langsung otomatis di submit? itu karena Ping.fm menggunakan Feed kita. Otomatis setelah posting baru diterbitkan maka langsung disubmit ke 20 Social bookmark. Ini hanya berguna untuk 1 Web, jika anda mempunyai banyak web maka buatlah akun terlebih dahulu.
Sekian dulu posting kali ini, lain waktu saya akan berbagi tentang backlink free yang tidak kalah seru dengan posting ini. KUnjungi terus web ini. Jika anda mau Follow silahkan dan akan saya follow balik jika anda meninggalkan jejak di web ini.

0 comments:

Posting Komentar

Comment