Jumat, 13 Januari 2012

Membuat Page Peel Effect Pada Blogger

Membuat Page Peel Effect Pada Blogger | Khamardos's BlogHai sobat blogger semua, apa kbar kalian ? Semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat !!! 
Tidak terasa udah sekitar 2 bulan lebih saya vakum dari blogging !!! Kali ini untuk pertama kali setelah vakum dari blogging saya memutuskan untuk kembali aktif blogging !!! (sebelumnya aya minta maaf karena terlalu lama vakum).


Ok dech, langsung ke topik kita kali ini !!! Para blogger mungkin masih belum tahu/paham tentang apa itu Page Peel ? Berikut adalah gambarannya !!!

Sebelum tersentuh pointer :


Membuat Page Peel Effect Pada Blogger | Khamardos's Blog

Ketika tersentuh pointer Sudut Halaman Blog terlipat seperti image berikut  :

Membuat Page Peel Effect Pada Blogger | Khamardos's Blog


Nah berikut cara membuat page pell effect pada template blogger:

1. Login pada Blogger
2. Masuk ke bagian Layout, kemudian ke bagian Edit HTML
    Back up Template dengan cara Mengklik : Download Template Lengkap
    Setelah itu, beri tanda cek pada .


3. Copy Script Pada Link ini -> Klik here


5. Paste Script tersebut Sebelum kode </head>

4. Sekarang tambahkan kode berikut Setelah kode <body>

<div id='pageflip'>
<a href='http://feedburner.google.com/Your Feed URL'><img alt='my feedburner' src='http://sites.google.com/site/amatullah83/gambar-untuk-tutorialku/page_flip.png'/></a>
<div class='msg_block'></div>
</div>
Note : Ganti yang berwarna merah dengan Alamat Feedburner anda !

5. Lalu Save/Simpan, Silahkan lihat Hasilnya !!!

0 comments:

Posting Komentar

Comment