Jumat, 13 Januari 2012

Periksa Kerapihan


Anggota dalam posisi Istirahat setelah ada aba- aba dari komando “Periksa Kerapihan !“ pasukan langsung berubah ke dalam sikap sempurna dan mengatakan “ Siap...
Dilanjutkan komando memerintahkan “ Mulai ! “ 
 
Pasukan mulai melaksanakan perintah dengan hituangan 1-1, 2-2, 3-2, 4-2 dst.
Pelaksanaan ; 
 
  1. nPeriksa tali sepatu kaki kiri
  2. nPeriksa tali sepatu kaki kanan
  3. nSaku celana bagian kari
  4. nSaku celana bagian kanan
  5. nKopel Rim bagian depan
  6. nKopel Rim bagian belakang
  7. nSaku baju kiri (dilihat)
  8. nSaku baju kanan (dilihat)
  9. nDek / pangkat dipundak bagian kiri (tidak dilihat tapi diraba)
  10. nDek / pangkat dipundak bagian kanan (tidak dilihat tapi diraba)
  11. nTopi / pet di pegang pada ujung topi- satu.... pasukan kembali kedalam Sikap Sempurna. 
 
Komando memerintahkan “ Selesai ! “ pasukan kembali kedalam posisi istirahat.

0 comments:

Posting Komentar

Comment